Banjarmasin, 2 September 2024 – Prodi S1 Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Antasari kembali menggelar Ujian Proposal Skripsi bagi mahasiswanya, kali ini ujian proposal skripsi dirasa cukup special karena 2 (dua) mahasiswa Prodi …
Banjarmasin, 15 Agustus 2024 – Sekretaris Program Studi (Prodi) Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri (UIN) Antasari Banjarmasin, turut serta dalam Pelatihan Pembekalan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Membangun Desa Tugas Akhir. Kegiatan ini dilaksanakan …
Banjarmasin, 03 Agustus 2024– Sebanyak 10 orang dosen dari Universitas Islam Negeri (UIN) Antasari Banjarmasin berpartisipasi dalam kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) Internasional yang diselenggarakan dari tanggal 31 Juli hingga 5 Agustus 2024. Kegiatan ini merupakan kesempatan bagi dosen-dosen UIN …
Kuching-Malaysia. 01 Agustus 2024. Universitas Islam Negeri (UIN) Antasari Banjarmasin mengadakan Safari Pengabdian kepada Masyarakat berbasis internasional di Malaysia dan Brunei Darussalam dari tanggal 31 Juli hingga 5 Agustus 2024. Kegiatan ini diikuti oleh perwakilan dosen dari berbagai fakultas UIN …
Sarawak-Malaysia, 02 Agustus 2024. Dalam rangka memperkuat hubungan dan kolaborasi akademik, Universitas Islam Negeri (UIN) Antasari Banjarmasin dan Universiti Malaysia Sarawak (UNIMAS) kembali mengadakan kegiatan bersama bertajuk “International Seminar on Knowledge and Society: Sharing the Borneo-Kalimantan Research Experience”. Seminar internasional …
Banjarmasin, 12 Juni 2024 – Dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan dan memperluas jaringan kerja sama internasional, Ketua Program Studi S1 Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Antasari, Annisa Sayyid, M.S.I., beserta perwakilan dosen FEBI UIN Antasari Banjarmasin, …
Banjarmasin, 11 Juni 2024 – Siti Nazila Rahma, mahasiswa angkatan 2022 dari Program Studi S1 Perbankan Syariah UIN Antasari, berhasil mewakili Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Antasari dalam program Student Mobility yang diadakan di Malaysia. Program ini …
Banjarmasin, 11 Juni 2024 – Ketua Program Studi S1 Perbankan Syariah UIN Antasari, Annisa Sayyid, M.S.I., kembali menunjukkan kiprahnya di kancah internasional dengan melaksanakan kegiatan Visiting Lecture di Universitas Teknologi Mara, Cawangan Pulau Pinang, Bayan Lepas, Malaysia. Acara tersebut berlangsung …
Pelaksanaan pengabdian masyarakat (international community service) dan visting lecture merupakan salah satu rangkaian acara dari International academic colaboration 2024 yang diadakan oleh Asean Academic Association bekerjasama dengan berbagai Universitas di Malaysia seperti UITM, USM, UUM, dan UGM. Pada sesi khidmat …